Menu

Dark Mode
Kini Hadir Yamaha Nmax Generasi Ketiga Bagi Gen Z Kemendag Cabut Larangan Penjualan Minyak Goreng Curah Berita Populer: Uji Coba Gage ke Anyer-Kunjungan Wisman 2022 Diprediksi Rendah Elektabilitas Tinggi, Anies Baswedan Tak Boleh Jumawa pada Pilgub Jakarta

Militer

Danlantamal V Terima CC Ketua Pengurus Yayasan Hang Tuah Cabang Surabaya

badge-check


					Danlantamal V Terima CC Ketua Pengurus Yayasan Hang Tuah Cabang Surabaya Perbesar

STRATEGIS NEWS | SURABAYA. Komandan Pangkalan Utama TNI AL (Danlantamal) V Laksma TNI Dr. Arya Delano, S.E., M.Pd., M.Han., didampingi Ketua Korcab V DJA II Ny. Febri Arya Delano selaku Pengawas Yayasan Hang Tuah Cabang Surabaya menerima Courtesy Call (CC) Ketua Pengurus Yayasan Hang Tuah Cabang Surabaya Kolonel (Purn) R. Joko Heriyanto, S.E., M.M., CHRMP., beserta rombongan bertempat di Ruang Transit Mako Lantamal V, Perak, Surabaya. Jumat (25/10/24)

Pada kesempatan tersebut Ketua Pengurus YHT Cabang Surabaya menyampaikan tentang kerjasama dan upaya yang dapat dilakukan untuk memajukan pendidikan dengan meningkatkan kualitas sumberdaya manusia.

Menanggapi hal tersebut, Danlantamal V sejalan dengan pendapat yang disampaikan oleh Ketua Pengurus YHT Cabang Surabaya yang mana pada prinsipnya TNI Angkatan Laut dan YHT Surabaya akan berkolaborasi untuk meningkatkan kualitas pendidikan baik melalui peningkatan kualitas sumber daya manusia pengajar maupun infrastruktur sekolah.

Danlantamal V berharap dengan adanya komunikasi ini dapat ditindaklanjuti dan diwujudkan sehingga dapat meningkatkan kualitas pendidikan dan melahirkan generasi yang cerdas, sehat jasmani dan rohani, berbudi luhur serta memiliki jiwa bahari.

Jurnalis : Ahmad Darowi.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Read More

Pangdam III/Slw Jamin Keamanan Kunker Presiden

10 February 2025 - 10:10 WIB

KRI Matabongsang-873 Kembali Selamatkan Kapal, Kali ini Milik Basarnas yang Mengalami Kerusakan Mesin Dan Kemudi

7 February 2025 - 11:01 WIB

Jaga Keimanan Dan Ketaqwaan, Kodim 0617/Majalengka Gelar Peringatan Isra Mi’raj

6 February 2025 - 09:56 WIB

Pangdam III/Slw Pimpin Sertijab Pejabat Kodam

6 February 2025 - 01:17 WIB

Pangdam III/Slw Tinjau Aktifitas Pangkalan Elpiji

5 February 2025 - 03:05 WIB

Trending on Militer